Harga TBS Sudah Sentuh Rp.1.580 per Kilogram

HARGA tanda buah segar (TBS) kelapa sawit periode 30 Januari-5 Februari 2019 mengalami kenaikan pada setiap kelompok umur. Dengan jumlah kenaikan terbesar pada kelompok umur 10-20 tahun yang mengalami kenaikan harga sebesar Rp27,72 per kg atau mencapai 1,78 persen dari harga pecan Read More

Minyak Sawit Bisa Dipakai 100 Persen untuk Kendaraan Diesel

Kebijakan pemerintah yang menetapkan penggunaan biodiesel B20 secara mandatori cukup berhasil meningkatkan penggunaan minyak sawit (CPO) sebagai bahan bakar. Hal ini tergambar dari realisasi kumulatif penyaluran FAME (Fatty Acid Methyl Esters). Data Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (KESDM) menunjukkan penyaluran FAME Read More

Meski Sempat Melemah, Harga CPO Masih Bisa Bangkit Lagi

Jakarta– Pada penutupan perdagangan kemarin, Selasa (29/1/2019), harga minyak sawit mentah atau crude palm oil (CPO) melemah 1,42% di level MYR 2.294/ton. Selama sepekaan, harga CPO telah naik sebesar 1,37% secara point-to point. Sedangkan sejak awal tahun 2019, harga komoditas agrikultur andalan Indonesia-Malaysia ini telah terdongkrak Read More

Jajak Pendapat Memprediksi Harga Minyak Sawit Tahun 2019 Naik 3

JAKARTA. Jajak pendapat Reuters memprediksi harga rata-rata palm oil atau minyak kelapa sawit tahun 2019 ini bakal naik. Pemicunya adalah perlambatan produksi di negara eksportir dan semakin tingginya permintaan minyak kelapa sawit, mulai dari industri coklat hingga biofuel (bioenergi). Reuters menyebut, harga rata-rata palm oil tahun ini berada di level RM 2.375 Read More

Tembus Pasar Ritel, PTPN Holding Usung Brand Walini

  Perkebunan Nusantara PTPN III Dolly P. Pulungan dan Komisaris Utama Holding Perkebunan Nusantara Arif Satria memperlihatkan produk “Walini” kepada sejumlah wartawan sebelum launching produk tersebut di De Tjolomadoe Karanganyar. (suaramerdeka.com/Langgeng Widodo) SOLO– Holding Perkebunan Nusantara meluncurkan corporate identity dan product brand Read More

Nilai Pasar Minyak Sawit Global Capai US$ 92,84 Miliar Pada 2021

InfoSAWIT, AMERIKA SERIKAT – Merujuk hasil riset  Zion Market Research (ZMR) mencatat, pasar global untuk minyak kelapa sawit yang dibangun dengan memerhatikan pengelolaan lingkungan seperti yang dilakukan perusahaan-perusahaan minyak sawit global, Cargill Inc., Wilmar International Limited, Golden Agri Resources Limited, Sime Darby, PT Read More