Selasa, 26 Januari 2016 - 17:07:57 WIBPENGUMUMAN RENCANA LELANG PENJAMIN PELAKSANA EMISI EFEK (OBLIGASI)
Diposting oleh : Humas PTPN V
Kategori: Internal - Dibaca: 6262 kali

PENGUMUMAN
PT Perkebunan Nusantara V bermaksud menerbitkan obligasi senilai Rp. 1.000.000.000.000,-. dan berencana mengadakan Lelang Pekerjaan Jasa Penjamin Pelaksana Emisi Obligasi.
Paket pekerjaan ini terbuka untuk Penyedia Jasa Penjamin dengan kualifikasi B, serta memenuhi persyaratan kualifikasi sebagaimana diatur dalam Dokumen Pelelangan, dengan terlebih dahulu melakukan pendaftaran pada Sekretariat Tim Internal Penerbitan (Emisi) Obligasi PT Perkebunan Nusantara V Tahun 2016 melalui eproc ptpn5 (http://eproc.ptpn5.co.id).
Ketentuan dan syarat tercantum di dalam Rencana Kerja dan Syarat (RKS) yang dapat dilihat setelah Perusahaan yang berminat melakukan pendaftaran melalui eproc ptpn5.
Untuk informasi lebih lanjut, dapat menghubungi kontak person : Rastiadi Setiawan (+6281371675580), Syamsul Rizal Lubis (+6281365526910), Tri Sutrisna (+628127585129), Makmur Hidayat (+6281371781365) Risky Atriyansyah (+6281276540222) (setiap hari kerja pukul 08.00 WIB s.d 16.00 WIB)

- HARGA CPO 20 JANUARI: Minyak Mentah Jatuh, Reli 3 Hari Tertahan
- UR Usung Semangat Sinergi melalui Jalinan Kerjasama dan Pengembangan Kerjasama UR dan PTPN V Pekanba
- KOMPETISI ASKOT PSSI PEKANBARU 2015 PTPN V dan Unri di Puncak, Riau Pos Erdeka FC Juru Kunci
- Harga Karet 15 Januari Ditutup Naik 0,25%
- HARGA CPO 15 JANUARI: Susul Minyak, CPO Dibuka Naik Ke 7,64 Juta Rupiah Per Ton
0 Komentar :
Isi Komentar :



